Detail Black And White Sesame Bahan Florentine Cookies
Wijen Florentine cookies atau kue florentine merupakan kue yang terbuat dari berbagai macam biji-bijian. Seperti biji labu, almond, buah kering, dan lain sebagainya.
Seperti yang kita ketahui, biji-bijian kaya akan nutrisi, seperti biji labu yang di dalam terkandung protein, zat besi, magnesium, kalium, serat, kalsium, vitamin C, B1, B2, dan B3 yang bermanfaat dan dibutuhkan oleh tubuh kita.
Memiliki segudang nutrisi oleh karena itu, florentine cookies dapat kamu dijadikan sebagai cemilan sehat yang cocok untuk jadi teman minum teh kamu.
Tampilkan Lebih Banyak